Pintu Malang Media

Cara kirim artikel

logo_head1

Author name: Redaksi

Ramadan Kian Dekat, Shanaya Resort Malang Hadirkan Kembali Ngabubu-Rich Season 3

PintuMalang,id – Berbagai promo menarik disediakan oleh Shanaya Resort Malang untuk menyambut ramadhan 2024 atau 1445 H. Sebagai bulan yang sangat dirindukan oleh umat muslim setiap tahunnya, bulan suci biasanya juga digunakan orang untuk beribadah. Namun demikian, momen ramadhan yang biasa dicari juga biasanya adalah tempat berbuka puasa. Berlokasi di Jl Perum GPA, Karangploso Malang …

Ramadan Kian Dekat, Shanaya Resort Malang Hadirkan Kembali Ngabubu-Rich Season 3 Read More »

Motivasi Santri, Sivitas Akademika STAIHA, hingga alumni di Bawean

PintuMalang.id – (3/3/2024) Kunjungan kerja Pimpinan Unisma Malang ke Bawean dilanjutkan dengan mengunjungi Pondok Pesantren Ihyaul Ulum Bawean, Tokoh Masyarakat, hingga studium generale di Sekolah Tinggi Agama Islam Hasan Jufri (STAIHA) Bawean. Berbagai motivasi hidup disampaikan mulai dari bagaimana memajukan pulau Bawean menjadi Kota Bawean yang setara dengan Singapore hingga bicara tentang kepemimpinan pendidikan. “Pulau …

Motivasi Santri, Sivitas Akademika STAIHA, hingga alumni di Bawean Read More »

502 KSM Unisma Diberangkatkan ke 14 Desa

PintuMalang.id – Sebanyak 502 Kandidat Sarjana Mengabdi (KSM) Universitas Islam Malang (Unisma) diberangkatkan pada Sabtu (17/2). Bertempat di halaman depan Unisma, pemberangkatan tersebut dipimpin langsung oleh Rektor Unisma dan juga jajaran Wakil Rektor, mereka akan melakukan pengabdian di 14 desa selama 40 hari ke depan. Rektor Unisma Prof Dr H Maskuri MSi menyebutkan KSM yang …

502 KSM Unisma Diberangkatkan ke 14 Desa Read More »

Partai PPP Masuk Perhitungan Kursi DPRD Provinsi Jatim Dapil Malang Raya, diwakili oleh H. Makhrus Sholeh

PintuMalang.id – Hasil perhitungan sementara real count oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) terus mengalir, menunjukkan potensi 7 partai untuk menduduki kursi Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Jawa Timur di Daerah Pemilihan (Dapil) Malang Raya, dengan salah satunya adalah Partai Persatuan Pembangunan (PPP) yang diwakili oleh H. Makhrus Sholeh. Partai-partai yang terlibat dalam perhitungan tersebut …

Partai PPP Masuk Perhitungan Kursi DPRD Provinsi Jatim Dapil Malang Raya, diwakili oleh H. Makhrus Sholeh Read More »

Ketua IKA Unisma 2023/2027 Resmi Dilantik

PintuMalang.id – Ketua Ikatan Keluarga (IKA) Universitas Islam Malang (Unisma) resmi dijabat oleh Mohammad Nuruddin SPt MM pada Sabtu (3/2). Berlangsung di Gedung Pascasarjana Unisma, Pelantikan tersebut dipimpin langsung oleh Rektor Unisma Prof Dr H Maskur MSi. Ia menyebutkan bahwa yang dibanggakan oleh universitas bukan gedung atau fasilitas yang ada, melainkan alumni-alumni Unisma yang saat …

Ketua IKA Unisma 2023/2027 Resmi Dilantik Read More »

YAMAHA STSJ BERIKAN DISKON SPESIAL HARI KASIH SAYANG

PintuMalang.id – Menjelang hari kasih sayang, PT. Surya Timur Sakti Jatim (Yamaha STSJ) selaku main dealer motor Yamaha area Jawa Timur dan Nusa Tenggara meluncurkan program spesial bagi konsumen kesayangan Yamaha. Selama periode bulan Februari 2024, Yamaha memberikan potongan harga bagi konsumen yang ingin memiliki skuter matic Classy Yamaha. Sebagai motor matic yang telah diakui …

YAMAHA STSJ BERIKAN DISKON SPESIAL HARI KASIH SAYANG Read More »

SEMARAK GEBYAR KESELAMATAN BERKENDARA, YAMAHA STSJ AJAK 200 BIKERS YAMAHA

PintuMalang.id – Dalam rangka memeriahkan gelaran Gebyar Keselamatan Berlalu Lintas 2024 yang dilaksanakan oleh Mapolda Jatim, PT. Surya Timur Sakti Jatim (Yamaha STSJ) turut berpartisipasi pada kegiatan yang dilaksanakan hari Sabtu, (10/2). Keikutsertaan Yamaha pada kegiatan ini sekaligus menjadi bentuk dukungan dari Yamaha untuk meningkatkan kualitas keselamatan dalam berkendara di jalan raya. Tercatat sebanyak 200 …

SEMARAK GEBYAR KESELAMATAN BERKENDARA, YAMAHA STSJ AJAK 200 BIKERS YAMAHA Read More »

LEXi LX 155 TERSEDIA DI SELURUH DEALER YAMAHA DI JAWA TIMUR HINGGA NUSRA

PintuMalang.id – Sejak pertama kali mengaspal di Jawa Timur pada akhir Januari lalu, antusias dan permintaan tinggi konsumen terhadap LEXi LX 155 terus bertambah. Kehadiran skutik premium di kalangan MAXI Yamaha ini sekaligus memenuhi keinginan masyarakat yang menginginkan motor kelas premium dengan performa yang maksimal. Sesuai dengan misi Yamaha yang ingin menciptakan kando, yaitu memberikan …

LEXi LX 155 TERSEDIA DI SELURUH DEALER YAMAHA DI JAWA TIMUR HINGGA NUSRA Read More »

Bantu UMKM Hingga Takmir Masjid Jadi Alasan Terjun ke Politik

PintuMalang.id – H. Makhrus Sholeh, Calon Anggota Legislatif DPRD Jawa Timur mengaku ingin mengaplikasikan hadits nabi di kesehariannya. Sebaik-baiknya manusia adalah yang bermanfaat bagi manusia lainnya. Hal itu lah yang membuatnya ingin berkontribusi melahirkan kebijakan demi kepentingan masyarakat. Ia ingin memperbaiki sistem perizinan usaha bagi UMKM dan melatih kemandirian ekonomi bagi takmir masjid. “Banyak UMKM …

Bantu UMKM Hingga Takmir Masjid Jadi Alasan Terjun ke Politik Read More »

Makhrus Sholeh, Anak Petani Yang Kini Ingin Menebar Manfaat

PintuMalang.id – Putra Daerah asli Turen. Begitulah masyarakat kerap memanggil Makhrus Sholeh, pria yang lahir pada 10 Juni 1977 tahun yang lalu ini. Ia dibesarkan oleh orang tuanya yang berprofesi sebagai petani. Meski banyak keterbatasan dalam perjalanan hidupnya semasa kecil, Makhrus Sholeh tidak pernah putus asa. Ia mengenyam pendidikan dengan ketekunan. Ia sempat menjadi sales …

Makhrus Sholeh, Anak Petani Yang Kini Ingin Menebar Manfaat Read More »

Scroll to Top